Cara Mengetahui Kuat Arus Output suatu Charger Smartphone Android
Creativeku.com - Seperti yang sudah kita ketahui sebelumnya bahwa arus output atau arus keluaran dari sebuah charger hp berbeda beda tergantung terhadap merk dan tipe smartphonenya, penggunaan charger yang memiliki perbedaan terhadap output tegangan atau biasanya ampere yang berbeda dapat mengakibatkan masalah yang serius terhadap smartphone kita maka dari itu segera lakukan pencegahan pada saat menggunakan charger hp merk lain.
Perlu adanya langkah langkah ataupun cara untuk mengetahui agar charger hp lain aman pada saat kita gunakan di smartphone kita, salah satunya adalah dengan melakukakan pengecekan dan menggunakan alat pengukur arus output dari charger kita pada tutorial kali ini kita akan membahas yaitu dengan melakukan pengecekan pada kepala / head chargernya.
Sebelum lanjut pastikan kabel penghantar yang digunakan tersebut adalah asli dan satu merk dari kepala chargernya, Karena kemampuan kabel dalam hal untuk menghantarkan arus listrik ke smartphone ditentukan oleh material penghantar yang digunakan oleh kabel tersebut, luas penampang penghantar, dan panjang penghantarnya.
Disana anda akan melihat deretan informasi tentang INPUT dan OUTPUT yang dihasilkan dari charger tersebut berikut ini contoh kepala charger yang saya gunakan saat ini beserta informasi detailnya, anda bisa bandingkan dengan kepala charger hp kalian.
Diatas Terutulis.
Charger Smarthphone VIVO
INPUT : 0.2 Ampere
OUTPUT : 1.0 Ampere
Tulisan spesifikasi diatas tergantung pada jenis dan merk smartphonenya dan untuk menguji apakah aman untuk digunakan untuk hp lainnya pastikan hp tersebut memiliki kepala charger dengan output yang sama besar dengan charger yang ingin digunakan tersebut, misalnya chareger VIVO tersebut memiliki Output 1 A (Ampere) dan kemudian HP OPPO memiliki output yang sama yakni 1 A (Ampere) maka charger tersebut masih aman untuk digunakan.
Berbeda dengan salah satu charger hp samsung dimana memiliki OUTPUT yang lebih besar yakni 2 A (Ampere) apabila menggunkan charger ini untuk diberikan ke charger hp yang outputnya 1 Ampere sangat berbahaya bagi kualitas Baterai hp tersbebut.
Namun sebalikanya jika HP samsung menggunakan Charger dengan output 1 Ampere maka pada saat melakukan pengisian daya, proses pengisian akan memakan waktu yang cukup lama hal ini berdampak pada kecepetan proses pengisian daya baterai pada hp samsung tersebut.
Nama aplikasi nya adalah "3C Battery Monitor Widget" aplikasi ini khusus pengguna android dan dapat didownload secara gratis di Google play store anda. Untuk menggunakan aplikasi ini silahkan install di smartphone yang memiliki charger tersebut dan lihat distatistiknya berapa output yang dihasilkan dari charger tersebut.
Untuk tampilannya seperti contoh berikut ini (ScreenShoot diambil dari charger Vivo diatas)
Dampak yang paling parah dari kelalaian ini adalah umur smartphone kita akan semakin mudah cepat rusak apabila terlalu sering menggunakan charger dengan output yang berbeda beda, untuk itu selalu bawa charger asli atau ori dari smartphone kalian. Apabila memang terlupa maka tetap berhati hati untuk menggunakan charger hp lainnya.
Perlu adanya langkah langkah ataupun cara untuk mengetahui agar charger hp lain aman pada saat kita gunakan di smartphone kita, salah satunya adalah dengan melakukakan pengecekan dan menggunakan alat pengukur arus output dari charger kita pada tutorial kali ini kita akan membahas yaitu dengan melakukan pengecekan pada kepala / head chargernya.
Sebelum lanjut pastikan kabel penghantar yang digunakan tersebut adalah asli dan satu merk dari kepala chargernya, Karena kemampuan kabel dalam hal untuk menghantarkan arus listrik ke smartphone ditentukan oleh material penghantar yang digunakan oleh kabel tersebut, luas penampang penghantar, dan panjang penghantarnya.
Cara Mengetahui Kuat Arus Output suatu Charger Smartphone.
1. Melihat melalui Charger Head atau Kepala Charger.
Cara yang satu ini cukup mudah dan simple sekali, pertama yang perlu kalian ketahui adalah berapa kuat arus Output yang dihasilkan dari charger asli smartphone kalian, untuk mengetahuinya silahkan lihat dibagian kepala charger.Disana anda akan melihat deretan informasi tentang INPUT dan OUTPUT yang dihasilkan dari charger tersebut berikut ini contoh kepala charger yang saya gunakan saat ini beserta informasi detailnya, anda bisa bandingkan dengan kepala charger hp kalian.
Diatas Terutulis.
Charger Smarthphone VIVO
INPUT : 0.2 Ampere
OUTPUT : 1.0 Ampere
Tulisan spesifikasi diatas tergantung pada jenis dan merk smartphonenya dan untuk menguji apakah aman untuk digunakan untuk hp lainnya pastikan hp tersebut memiliki kepala charger dengan output yang sama besar dengan charger yang ingin digunakan tersebut, misalnya chareger VIVO tersebut memiliki Output 1 A (Ampere) dan kemudian HP OPPO memiliki output yang sama yakni 1 A (Ampere) maka charger tersebut masih aman untuk digunakan.
Berbeda dengan salah satu charger hp samsung dimana memiliki OUTPUT yang lebih besar yakni 2 A (Ampere) apabila menggunkan charger ini untuk diberikan ke charger hp yang outputnya 1 Ampere sangat berbahaya bagi kualitas Baterai hp tersbebut.
Namun sebalikanya jika HP samsung menggunakan Charger dengan output 1 Ampere maka pada saat melakukan pengisian daya, proses pengisian akan memakan waktu yang cukup lama hal ini berdampak pada kecepetan proses pengisian daya baterai pada hp samsung tersebut.
Apabila Tulisan Rusak dan Tidak Terbaca.
Sering kali charger yang sudah lama informasi diatas akan rusak sehingga tidak dapat terbaca kembali, lantas bagaimana untuk mengetahuinya. Cara paling ampuh adalah dengan menggunakan alat check ampere, namun apabila dirasa kesulitan untuk selalu membawa alat tersebut makan kalian bisa menggunakan salah satu aplikasi untuk check arus output tersebut.Nama aplikasi nya adalah "3C Battery Monitor Widget" aplikasi ini khusus pengguna android dan dapat didownload secara gratis di Google play store anda. Untuk menggunakan aplikasi ini silahkan install di smartphone yang memiliki charger tersebut dan lihat distatistiknya berapa output yang dihasilkan dari charger tersebut.
Untuk tampilannya seperti contoh berikut ini (ScreenShoot diambil dari charger Vivo diatas)
KESIMPULAN.
Oleh karena itu mulai saat ini apabila anda sering menggonta ganti charger atau meminjam charger teman alangkah baiknya untuk melakukan pengecekan terlebih dahulu jangan asal cas tanpa memperhatikan output yang dikeluarkan dari Head CHarger tersebut.Dampak yang paling parah dari kelalaian ini adalah umur smartphone kita akan semakin mudah cepat rusak apabila terlalu sering menggunakan charger dengan output yang berbeda beda, untuk itu selalu bawa charger asli atau ori dari smartphone kalian. Apabila memang terlupa maka tetap berhati hati untuk menggunakan charger hp lainnya.